Menyediakan akses rutin bagi siapapun yang ingin belajar dan meningkatan kapasitasnya sebagai wirausaha.
Mmembantu pengembangan UMKM agar naik kelas secara cepat dengan didukung oleh industri melalui mentor bisnis yang telah berpengalaman.
70 Komunitas sudah ter-verifikasi sebagai Penggerak Masyarakat Tulen. Bersama Komunitas ini, kamu bisa mendapatkan informasi, akses bisnis, pendampingan, dan lainnya supaya usaha Anda dapat lebih maju dan siap bersaing secara lokal dan internasional.
Sampaikan ide dan kendala bisnis anda di Forum Komunitas, diskusikan bersama Admin dan anggota komunitas lainnya.
Berikut ini adalah UMKM unggulan yang terkoneksi dengan APINDO UMKM Akademi
Anda adalah harapan untuk UMKM/IKM di Indonesia, saatnya Anda berkontribusi untuk membantu mereka. Daftarkan diri dan bisnis Anda segera untuk memberikan bantuan Corporate Social Responsibility ataupun solusi pendanaan UMKM/IKM.